Wednesday, March 30, 2016

Pengenalan dan Dasar-Dasar HTML


Apakah kalian tahu apa itu HTML …?   

HTML adalah sebuah singkatan dari Hypertext Markup Language yaitu suatu bahasa yang
digunakan untuk membuat halaman web. Ciri utama yang menandakan bahasa HTML adalah tag dan
elemen.

Struktur utama penulisaan HTML adalah sebagai berikut:




Tag pertama padaa dokumen HTML di atas adalah :  <html> tag ini merupakan awalan dari suatu dokumen HTML dan tag </html> merupakan akhiran dari dokumen HTML. Isi keseluruhan dari suatu dokumen HTML berada diantara tag <html>…</html> .

Kemudian tag <head></head> (header) adalah informasi dari dokumen HTML. Informasi di dalam header meliputi : title, meta, style, script dll. Selain title informasi di dalam header tidak akan di tampilkan web browser.

Tag <title></title> ini merupakan bagian dari header yang berfungsi sebagai title dari dokumen HTML kita, title ini akan tampil di titel dan tab browser. Sebagai contoh liat gambar di bawah ini !!! yang berlingkaran merah J
Tag selanjutnya <body>…</body>  merupakan isi dari suatu dokumen HTML yang akan di tampilkan di web browser, yang terdiri dari tag tag yang bias menampilkan text, gambar, video,link dll.